
Bola.net - - Pelatih Persipura Jayapura, Amilton Silva de Oliviera menebar pujian untuk kepada Persela Lamongan jelang pertandingan pekan ke-18 Gojek Liga 1 bersama Bukalapak, Minggu (29/7). Amilton menilai Laskar Joko Tingkir memiliki banyak pemain bagus dan disupport dengan pelatih berpengalaman.
Pujian tersebut disampaikan Amilton sehari jelang laga melawan Persela Lamongan. Juru taktik asal Brasil ini menilai faktor itulah yang akan menyulitkan timnya untuk meraih poin di Stadion Surajaya, Lamongan.
”Pertandingan besok sulit, Persela main di kandang bagus, kita sudah lihat ini di pertandingan kemarin mereka punya prestasi bagus, ada pemain asing bagus juga. Coach juga bagus sekali, dulu pemain timnas,” ungkap Amilton dalam sesi jumpa pers.
Pantang Menyerah

Namun tim berjuluk Mutiara Hitam tidak akan menyerah untuk mencuri poin di markas Persela. Karena Amilton bertekad untuk mengangkat prestasi klub asal Kota Jayapura itu seperti pada musim-musim sebelumnya.
”Persipura selalu berjalan di atas sekarang di bawah, besok kita harus siap,” tegas mantan asisten pelatih timnas Indonesia ini.
Persiapan

Sementara itu, penjaga gawang Persipura, Dede Sulaiman menegaskan bahwa pemain siap untuk menyambut pertandingan kontra Persela. Sebab segala persiapan telah dilakukan oleh ia dan rekan-rekannya.
”Untuk pertandingan besok, insyaallah tim sudah siap, pelatih sudah memberikan taktik dan strategi untuk menghadapi Persela,” Dede menandaskan.
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479151/original/096291400_1768969764-Tulisan_Tangan_Prabowo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)

