
Bola.net - PSIS Semarang akan menjamu Persela Lamongan di Stadion Moch Soebroto Magelang pada pekan ke-7 Shopee Liga 1 2019, Sabtu (06/7). Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Persela saat ini berada di dasar klasemen Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar. Persela baru meraih dua poin dari enam pertandingan (M0 S2 K4), sedangkan PSIS menempati tangga ke-7 dengan perolehan delapan poin dari enam laga (M2 S2 K2).
Akhir pekan lalu, PSIS bermain cukup baik saat menjamu Barito Putera. Namun mereka ditahan imbang tanpa gol dan harus puas berbagi satu angka. Sementara itu, Persela menyerah 2-3 di kandang Persebaya Surabaya.
Menghadapi Persela, yang kini ditangani pelatih baru Nil Maizar, PSIS sudah melakukan evaluasi pascaimbang melawan Barito Putera. Penyelesaian akhir menjadi perhatian utama mereka. Di laga itu, PSIS memiliki banyak peluang namun cukup sulit untuk mencetak gol.
Pelatih Jafri Sastra juga meminta kepada skuat PSIS Semarang untuk mewaspadai potensi kebangkitan Persela.
"Apa pun yang terjadi tim lawan, lebih baik kami fokus ke tim sendiri. Semua harus diwaspadai termasuk kualitas tim pelatih lawan. Persela baru saja punya pelatih baru. Persela tim yang punya karakter," kata Jafri.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan PSIS Semarang vs Persela Lamongan bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Sabtu, 6 Juli 2019
PSIS Semarang vs Persela Lamongan
- Stadion: Moch Soebroto, Magelang
- Jam: 18.30 WIB
- Live: Indosiar [Live streaming pada tautan berikut ini]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:52 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:47 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)

