
Bola.net - Pelatih Madura United, Dejan Antonic menegaskan tak akan memberi beban khusus pada Aleksandar Rakic. Menurutnya, penyerang anyar Madura United ini lebih baik diberi kesempatan untuk menunjukkan kemampuan terbaiknya tanpa dibebani beragam target.
"Saya tidak bebani tidak ada target khusus," ujar Dejan Antonic, pada Bola.net, Kamis (17/01).
Rakic sendiri dipastikan bakal memperkuat Madura United pada musim 2019. Pemain asal Serbia ini disebut akan bagabung pada sesi latihan timnya, Jumat (18/01) besok.
Sejak dipastikan bergabung dengan Madura United, sejumlah harapan diapungkan pada eks penyerang PS TIRA tersebut. Terlebih lagi, musim lalu, ia adalah pencetak gol terbanyak di kompetisi Liga 1. Semusim lalu, ia mencetak 21 gol.
Menurut Dejan, kendati tak ada beban bagi Rakic, ia berharap ada hal yang harus dilakukan kompatriotnya ini di Madura United. Hal tersebut adalah menjadi pemain bagi tim.
"Ia harus bisa bermain bagi tim. Jika mencetak gol atau bermain bagus pun semua itu untuk Madura," tuturnya.
Bagaimana pendapat Dejan soal adaptasi Rakic. Simak selengkapnya di bawah ini.
Yakin Profesionalitas Rakic
Lebih lanjut, Dejan menyebut ada proses yang harus dijalani Rakic di Madura United. Terlebih, menurut pelatih berusia 49 tahun tersebut ada beda antara Madura United dan PS TIRA.
"Ada tanggung jawab berbeda ketika dia masih berada di PS TIRA dan saat ini," ucap Dejan.
"Namun, saya yakin, Rakic pasti bisa melalui proses ini dengan baik. Ia adalah sosok yang sangat profesional," sambungnya.
Dejan memastikan bahwa seluruh pengawa Madura United akan mendukung Rakic. Hal ini diharapkan bisa membuat proses adaptasi pemain berusia 32 tahun tersebut bakal kian mudah.
"Semoga semua berjalan lancar dan ia bisa segera beradaptasi," tandasnya.
Berita Video
Berita video 9 kiper yang mencatatkan cleansheet terbanyak di Premier League.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)

