
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman menegaskan bahwa pemainnya akan melakoni pertandingan kontra Arema dengan enjoy, meski tekanan dari suporter tuan rumah diprediksi akan sangat kuat.
Menurut pelatih yang akrab disapa Djanur ini, kendati Persebaya tidak mengambil jatah official training di Stadion Kanjuruhan, Malang, bukan berarti Rendi Irwan dan kolega terbebani atau ciut nyali.
”Tapi hanya antisipasi sebagai langkah preventif karena kekhawatiran itu belum sepenuhnya cair,” kata Djanur dalam sesi jumpa pers.
”Jadi kami berjaga-jaga walaupun jujur semua pemain atau sebagian besar pemain belum pernah main di Kanjuruhan,” tegas pelatih asal Majalengka ini.
Persebaya memang nyaris tak melakukan persiapan sedikit pun di Stadion Kanjuruhan. Bahkan tim berjuluk Green Force datang sehari sebelum pertandingan ke kandang Singa.
Namun Djanur menjanjikan bahwa seluruh penggawa Persebaya akan tampil lepas ketika bermain di depan puluhan ribu Aremania, Sabtu (06/10) besok.
”Saya percaya semua pemain rileks, biasa-biasa saja, tidak tegang dan tidak menganggap ini akan terjadi apa-apa di sini. Insyaallah kami akan bermain lepas besok,” tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 21:03Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
LATEST UPDATE
-
Voli 16 Januari 2026 16:37 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 16:30 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 16:20 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 16:03 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 16:00 -
Liga Spanyol 16 Januari 2026 15:46
MOST VIEWED
- Rumor Bursa Transfer Paruh Musim BRI Super League Persija: Kapan Fajar Fathur Rahman Diumumkan? Nama Kiper Brasil Mengemuka
- Rencana Besar John Herdman: 3 Minggu Lagi Staf Pelatih Timnas Indonesia Rampung, Prioritaskan Talenta Lokal
- Bedah Peran Kunci Thom Haye Bersama Persib di Paruh Musim BRI Super League 2025/2026
- 7 Pemain Persib dengan Menit Bermain Tertinggi di Paruh Musim BRI Super League 2025/2026: Beckham Putra tak Masuk Daftar
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5158422/original/012721900_1741665141-kata-kata-untuk-stop-bullying.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475190/original/073855700_1768554990-TPA_Benowo_mengubah_sampah_menjadi_energi_listrik.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2818452/original/068180400_1559103065-Screenshot_2019-05-13-17-09-10-899_com.miui.videoplayer.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475125/original/017162900_1768551859-Biawak_terjepit_pintu.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475071/original/079119100_1768549321-WhatsApp_Image_2026-01-16_at_14.36.03.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474799/original/092220700_1768536164-1000685319.jpg)
