
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Angel Alfredo Vera mengaku tak masalah jika timnya bermain lebih siang. Hal itu menyusul adanya informasi bahwa jadwal kick off kontra Persepam akan dimajukan.
Menurut informasi yang beredar, laga Persebaya kontra Persepam MU akan digelar lebih siang dari sebelumnya dijadwalkan pukul 18.30 WIB. Namun hal itu masih menunggu keputusan operator.
Pelatih asal Argentina tersebut mengatakan, Persebaya selalu siap bermain kapan saja, karena Misbakus Solikin sudah mempersiapkan dengan matang. Termasuk sudah berlatih tiap pagi dan sore.
"Kita harus main kapan saja, malam maupun sore pemain harus siap. Kita kadang latihan siang, latihan sore, jadi main sore," ungkap Alfredo.
Dikatakan mantan arsitek Persipura Jayapura itu, Persebaya sudah mengantisipasi semua yang akan terjadi terutama saat bertamu ke markas Laskar Sapeh Ngamok.
"Biasa saya antisipasi dengan apa yang kita harus lakukan di lapangan dengan semua situasi yang bisa terjadi di suatu pertandingan," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:39Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 07:00Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 14:00Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

