
Bola.net - - Persela Lamongan tidak melakukan persiapan khusus untuk menghadapi Bhayangkara FC pada pertandingan pekan ke 15 Liga 1, Kamis (15/7). Mereka tetap melakukan latihan normal seperti biasanya.
Menurut Pelatih Persela Lamongan, Herry Kiswanto, meski timnya tidak melakukan persiapan khusus. Ia meminta agar pemainnya tetap tampil konsisten seperti yang ditunjukkan dalam beberapa pertandingan sebelumnya.
"Persiapan seperti biasa, yang jelas kita harus tetap konsisten untuk mempersiapkan laga selanjutnya," ungkap Herkis kepada Bola.net, Sabtu (15/7).
Herkis juga meminta agar Choirul Huda tidak terlena dengan hasil yang diraih oleh Laskar Joko Tingkir di dua pertandingan terakhir. Sebab Bhayangkara FC yang akan dihadapi, merupakan tim yang cukup bagus.
"Pokoknya semuanya disikapi dengan kerja keras seperti yang sudah kita lakukan," tegas Herkis.
Mantan arsitek PSS Sleman itu juga menegaskan bahwa Persela juga siap meskipun harus bermain tanpa Ivan Carlos. Sebab mereka sudah tidak terlalu bergantung dengan penyerang asal Brasil tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)

