
Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco menegaskan, timnya saat ini sudah siap menghadapi Persib Bandung pada laga tunda pekan keenam Gojek Liga 1 bersama Bukalapak di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Sabtu (30/6/2018). Sebab, Ismed Sofyan dkk sudah mulai beradaptasi dengan kondisi stadion PTIK.
Sebelum berhadapan dengan Maung Bandung, Persija telah lebih dulu menjamu Persebaya Surabaya di Stadion PTIK, Selasa (26/6). Pada laga yang berakhir dengan skor imbang 1-1 tersebut, hujan deras turut mewarnai dan membuat lapangan menjadi becek. Alhasil, Macan Kemayoran kesulitan mengendalikan bola, sehingga permainan tidak maksimal.
Namun untuk laga melawan Persib, Teco mengatakan, Persija akan lebih siap. Antisipasi bakal dilakukan untuk menghadapi situasi serupa.
"Pasti kami lebih siap karena pemain sudah melihat bagaimana lapangan berat. Jadi pemain harus konsentrasi lagi terutama ketika passing, karena waktu menyerang kami butuh passing yang bagus," ujar Teco.
Tak Pengaruhi Mental

Lebih lanjut, pelatih berusia 43 tahun ini menjelaskan bahwa hasil imbang 1-1 kontra Persebaya tidak akan memengaruhi mental timnya melawan Persib. Sebab bagi Teco, hasil seri di dalam laga tandang adalah hal yang biasa.
"Ini situasi di sepakbola. Kami kerja keras, tapi seri. Kami harus kerja keras lagi, tentu semua pemain mau bermain (melawan Persib). Pasti akan lebih semangat lagi," tutup pelatih berkebangsaan Brasil ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)

