
Bola.net - Persija Jakarta akan memainkan laga kandang pertamanya di Shopee Liga 1 2019. Macan Kemayoran membidik poin maksimal.
Persija Jakarta akan menjamu PSS Sleman di Stadion Patriot Candrabhaga Bekasi pada pekan ke-6, Rabu (03/7). Laga ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Persija belum meraih satu kemenangan pun di Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar. Mereka imbang dua kali dan kalah dua kali dalam empat pertandingan, yang semuanya merupakan laga-laga tandang.
Kali ini, meski sejumlah pemainnya dibekap cedera, Persija termotivasi untuk meraih kemenangan.
"Persiapan tim makin bagus seiring waktu, apalagi beberapa pemain yang mengalami cedera sudah bisa kembali ke dalam tim, tentu itu positif," kata pelatih Persija, Julio Banuelos.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persija Jakarta vs PSS Sleman bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Rabu (03/7/2019)
Persija Jakarta vs PSS Sleman
- Stadion: Patriot Candrabhaga, Bekasi
- Jam: 15.30 WIB
- Live: Indosiar [Live streaming pada tautan berikut ini]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 21:03Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Liga Italia 15 Januari 2026 19:45Live Streaming Como vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 16 Januari 2026 09:16 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 09:03 -
Liga Inggris 16 Januari 2026 08:38 -
Lain Lain 16 Januari 2026 08:23 -
Liga Spanyol 16 Januari 2026 08:03 -
Liga Spanyol 16 Januari 2026 07:51
MOST VIEWED
- Rumor Bursa Transfer Paruh Musim BRI Super League Persija: Kapan Fajar Fathur Rahman Diumumkan? Nama Kiper Brasil Mengemuka
- Rencana Besar John Herdman: 3 Minggu Lagi Staf Pelatih Timnas Indonesia Rampung, Prioritaskan Talenta Lokal
- Bedah Peran Kunci Thom Haye Bersama Persib di Paruh Musim BRI Super League 2025/2026
- 7 Pemain Persib dengan Menit Bermain Tertinggi di Paruh Musim BRI Super League 2025/2026: Beckham Putra tak Masuk Daftar
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2291730/original/084142500_1532581315-pelat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474645/original/061677600_1768515913-lamine-yamal-barcelona-mario-garcia-racing-santander-berebut-bola-copa-del-rey.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474642/original/042364200_1768514712-nico-paz-como-luka-modric-ac-milan-aksi-serie-a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474567/original/045852200_1768486517-1000651852.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474537/original/056082100_1768484276-PHOTO-2026-01-15-14-38-24.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474561/original/035946000_1768485082-IMG_6630.jpg)
