
Bola.net - Manajemen Persebaya memastikan bahwa mereka akan menyeleksi pemain yang benar-benar fresh dan 'asing' bagi publik sepakbola nasional. Dan, pemain yang akan diseleksi hanyalah berposisi sebagai penyerang saja.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Persebaya mengungkapkan bahwa mereka akan menyeleksi pemain dari Benua Eropa, tepatnya Eropa Timur. Apakah Marko Djurovic adalah pemain yang dimaksud? Persebaya membantahnya.
"Mereka nama baru yang belum pernah muncul di pemberitaan. Mereka benar-benar baru," terang sekretaris tim Persebaya, Rahmad Sumanjaya.
Sekali lagi, Rahmad hanya mau menyebut daerah asal pemain tersebut. Tanpa sudi mengungkapkan namanya.
"Saat ini proses seleksi semakin sedikit dan mengerucut. Tinggal dua nama lagi yang akan kita coba," tutup Rahmad. [initial]
(faw/pra)
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Persebaya mengungkapkan bahwa mereka akan menyeleksi pemain dari Benua Eropa, tepatnya Eropa Timur. Apakah Marko Djurovic adalah pemain yang dimaksud? Persebaya membantahnya.
"Mereka nama baru yang belum pernah muncul di pemberitaan. Mereka benar-benar baru," terang sekretaris tim Persebaya, Rahmad Sumanjaya.
Sekali lagi, Rahmad hanya mau menyebut daerah asal pemain tersebut. Tanpa sudi mengungkapkan namanya.
"Saat ini proses seleksi semakin sedikit dan mengerucut. Tinggal dua nama lagi yang akan kita coba," tutup Rahmad. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 17:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:39Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 07:00Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 14:00Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)

