
Bola.net - - Gelandang Stoke City, Charlie Adam mengatakan bahwa dirinya yakin bisa dengan muda mengalahkan Arsenal yang dilatih Arsene Wenger yang menurutnya terlalu 'gila' menyerang.
Posisi Arsene Wenger kembali dalam tekanan setelah mereka kalah 1-3 dari Chelsea akhir pekan lalu. Kekalahan itu membuat langkah The Gunners untuk menjaga asa juara musim ini semakin sulit.
Dan menurut Adam, ketidakmampuan Arsenal mengakhiri paceklik gelar Premier League mereka sejak juara musim 2003-2004 adalah karena tak adanya keseimbangan dalam tim mereka.
"Untuk Arsenal, saya pikir ini adalah enam pemain ingin pergi dan memenangkan pertandingan dan mereka membiarkan empat bek bertahan, dan hanya itu saja, itu yang telah terjadi saat ini," ujarnya.
"Bila anda bisa merebut bola dan membangun serangan cepat langsung ke empat bek mereka, itulah masalah yang Arsenal miliki. Mereka kehilangan Granit Xhaka saat ini, tapi orang seperti Coquelin duduk di sana, mereka ingin maju ke depan, mereka punya niat maju ke depan dan itu membuat mereka begitu terbuka lebar," sambungnya.
"Pekan lalu, Hazard bisa berlari dengan bola 60, 70 yard, melempar Coquelin keluar dari jalurnya dan dia menyelesaikannya. Itu adalah contohnya. Itu cara Arsenal bermain dan pada saat ini itu membuat mereka tertatih-tatih. Bagi tim lawan, itulah yang akan diincar mereka. Arsenal akan hebat ke depan, enam pemain dapat menyebabkan masalah bagi siapa pun, tapi saat anda merebut bola dan segera menuju pertahanan, itu bisa berakhir dengan enam vs empat atau lima vs empat, dan anda harus menghukum mereka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59 -
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

