
Bola.net - - Gelandang Bayern Munchen, Arturo Vidal, memastikan bahwa dirinya tidak tertarik dengan kabar ketertarikan Chelsea. Vidal merasa bahagia dan lebih memilih untuk fokus pada karirnya bersama Bayern.
Chelsea sudah dikaitkan dengan Vidal sejak musim panas yang lalu. Kabar ini tidak lepas dari sosok sang manajer, Antonio Conte. Manajer asal Italia ini pernah bekerjasama dengan Vidal saat masih membesut Juventus beberapa tahun silam.
Untuk bisa mendapatkan Vidal, The Blues dikabarkan sudah menyiapkan dana hingga 37 juta euro.
"Ya, saya pernah mendengarnya [kabar ketertarikan dari Chelsea]. Tapi saya benar-benar fokus bersama Bayern pada musim ini dan saya akan melihat dari hari ke hari," ucap Vidal dikutip dari Sport.
Arturo Vidal
Bayern sendiri sudah mengkonfirmasi jika mereka tidak akan melepas Vidal jika memang datang tawaran dari Chelsea. The Bavarian masih membutuhkan jasa pemain asal Chile. Vidal masih pemain yang penting bagi Bayern.
Sementara, Vidal merasa Bayern adalah tim yang besar dan punya ambisi besar. Pemain berusia 30 tahun pun sangat tertantang untuk bisa memenangkan semua gelar musim ini bersama Bayern.
"Kami adalah tim yang hebat dan kami memiliki target yang besar. Kami ingin menjadi juara di semua kompetisi. Itulah yang saat ini menjadi fokus saya," tandas Vidal.
Musim 2017/18 ini, Vidal telah mencetak lima gol untuk Bayern dari 14 laga yang dia mainkan di Bundesliga.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

