
Bola.net - - Keinginan Manchester United untuk mendapatkan Serge Aurier terancam menemui kegagalan. Sang pemain dikabarkan harus berurusan dengan Kepolisian sehingga transfernya ke Inggris terancam tidak bisa terealisasi.
Aurier sendiri dikenal sebagai salah satu bek bengal yang dimiliki PSG. Ia sering bertindak indisipliner sehingga pelatih Unai Emery tidak memberikannya jam bermain yang cukup musim depan.
Beberapa saat yang lalu, Emery juga sudah mengonfirmasi bahwa Aurier akan meninggalkan klub. Ia dikabarkan akan terbang ke Inggris untuk bergabung dengan Manchester United.
Serge Aurier
Namun menurut laporan yang dilansir Le Parisien, transfer Aurier ke MU terancam batal. Hal ini dikarenakan sang pemain harus berurusan dengan kepolisian Prancis baru-baru ini.
Bek berusia 24 tahun ini dikabarkan mendapat tuntutan penjara dua bulan dari Kepolisian Prancis. Hal ini dikarenakan aksi pemukulannya terhadap staff Kepolisian Prancis tahun lalu, sehingga ia harus menjalani proses hukum terlebih dahulu.
Kondisi ini kemungkinan besar membuat bek Timnas Pantai Gading ini batal menuju ke MU. Jika ia bertahan di PSG, maka ia harus puas menjadi bek nomer dua mereka, karena kubu PSG sudah mendatangkan Dani Alves pada musim panas ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

