
Bola.net - - Bayern Munchen dikabarkan ada di barisan terdepan untuk merekrut winger Bordeaux, Malcom.
Pemain 20 tahun, yang sebelumnya dikabarkan masuk radar Arsenal dan Tottenham di bursa Januari, sebelumnya sudah mengungkapkan keinginan untuk meninggalkan klub Prancis di akhir musim kompetisi kali ini.
Menurut laporan yang diturunkan The Mirror, Bayern tengah mencari pengganti jangka panjang untuk Franck Ribery dan Arjen Robben. Mereka lantas berencana untuk melakukan investasi pada Malcom.
Malcom
Bos Bordeaux, Gustavo Poyet, belum lama ini mengakui bahwa mempertahankan sang pemain muda musim depan takkan menjadi tugas yang mudah.
"Di Januari silam kami cukup tegang karena kami hampir kehilangan dirinya ke Premier League. Kami harus bersiap untuk ini karena cepat atau lambat dia akan pergi," tutur Poyet pekan lalu.
Spurs juga diyakini berencana untuk kembali mendekati sang winger begitu musim kompetisi berakhir.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

