
Manajer Everton memberikan dukungan pada sang bek muda, meski timnya kini tengah berada dalam momen buruk. Stones tampil tak memuaskan kala mereka kalah 1-2 dari Swansea City pekan lalu, di mana sang bek melakukan pelanggaran yang berbuah penalti untuk lawan.
Namun Martinez percaya bahwa sang pemain bisa menjadi sosok top di Inggris.
"John baru berusia 21 tahun, ia sudah memainkan 68 pertandingan di Premier League dan saya tidak akan menilainya hingga ia memainkan 100 pertandingan. Jika Anda memainkan 100 laga di League Two, Anda seorang pemain League Two. Jika Anda memainkan 100 laga di Premier League, barulah Anda bisa dinilai dengan lebih baik," tutur Martinez pada Daily Star.
"Apa yang bisa saya katakan tentang Stones adalah ia punya talenta yang luar biasa. Ia masih muda dan ia berada di lingkungan yang tepat untuk menjadi pemain yang amat berpengalaman."
"Tak peduli seperti apa kritik yang menimpanya, itu adalah bagian dari permainan. Namun John Stones ada di tempat yang tepat dan ia bisa menjadi pemain terbaik yang pernah dilihat Inggris." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

