
Bola.net - Spekulasi mengenai masa depan Hector Bellerin memasuki babak baru. Bek Arsenal itu diberitakan akan menolak tawaran Inter Milan untuk bergabung dengan Atletico Madrid.
Bellerin merupakan salah satu pemain terbaik yang dimiliki Arsenal. Bek asal Spanyol itu selalu menjadi andalan di sisi kanan pertahanan The Gunners.
Berkat penampilan apiknya, ia dirumorkan tengah diincar oleh Inter Milan. Antonio Conte dirumorkan ingin menjadikannya bek kanan baru Inter musim depan.
Daily Star mengklaim bahwa Bellerin tidak akan pindah ke Inter Milan. Ia diberitakan akan pindah ke Atletico Madrid musim depan.
Simak situasi Bellerin selengkapnya di bawah ini.
Pesaing Trippier
Menurut laporan tersebut, Atletico Madrid tertarik untuk mendatangkan Bellerin sebagai pesaing Kieran Trippier.
Trippier yang direkrut dari Tottenham kini menjadi bek kanan utama Atletico Madrid. Namun performanya cenderung masih kurang stabil di skuat Los Rojiblancos.
Itulah mengapa Simeone tertarik untuk mendatangkan Bellerin di mana ia dihadirkan untuk menjadi pesaing sang bek.
Tertarik Pindah
Menurut laporan tersebut, Bellerin tertarik untuk pindah ke Atletico Madrid di musim depan.
Ia dikabarkan sudah rindu Spanyol. Pasalnya ia sudah meninggalkan tanah kelahirannya itu sejak tujuh tahun yang lalu.
Untuk itu Bellerin akan mempertimbangkan dengan serius tawaran yang masuk dari Atletico tersebut.
Harga Mahal
Atletico Madrid harus siap bayar mahal untuk mengamankan jasa Bellerin.
Sang bek masih memiliki kontrak tiga tahun di Arsenal dan ia dibanderol di kisaran 40 juta Euro.
(Daily Star)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

