
Bola.net - Rumor kepindahan Moises Caicedo ke Manchester United berakhir sudah. Gelandang berbakat asal Ekuador itu dilaporkan akan bergabung dengan klub Inggris lainnya.
Di awal Januari kemarin, beredar rumor bahwa Manchester United tengah mengamati Caicedo. Setelah sang gelandang muda tampil menawan bersama Independiente del Valle dan Timnas Ekuador.
Beberapa hari terakhir rumor Caicedo ke MU semakin intens dikabarkan. Beberapa sumber mengatakan bahwa MU akan segera mengunci transfer ini.
Namun talkSPORT mengklaim bahwa Caicedo tidak akan pindah ke MU. Ia sudah mencapai kesepakatan dengan klub EPL lain.
Simak situasi transfer Caicedo di bawah ini.
Pindah ke Inggris
Menurut laporan tersebut Caicedo lebih mengarah untuk pindah ke Brighton.
The Seagulls diklaim menjalin komunikasi yang intens dengan Independiente del Valle berlakangan ini. Mereka juga aktif berkomunikasi dengan agen sang pemain.
Menurut laporan itu, Brighton sudah sukses mencapai kesepakatan untuk transfer sang gelandang dan akan segera pindah ke Inggris.
Mundur Perlahan
Menurut laporan yang beredar, Manchester United sebenarnya tertarik untuk mendatangkan Caicedo.
Namun dalam perjalanan, Setan Merah memutuskan untuk mundur. Setelah mengetahui bahwa sang pemain memiliki banyak kepemilikan.
Manajemen MU merasa proses transfernya terlalu rumit sehingga mereka memutuskan mundur.
Mahar Transfer
Mahar transfer Caicedo sendiri kabarnya tidak terlalu mahal.
Sang gelandang kabarnya dibanderol di angka 10 juta Euro saja.
(talkSPORT)
Baca Juga:
- Burnley vs Manchester United, Duet Striker The Clarets Berpotensi Jadi Momok
- Bukan ke MU, Dayot Upamecano Bakal Gabung Bayern Munchen
- 5 Pemain Terbaik Manchester United Versi Whoscored, Harry Maguire Masuk Daftar Loh!
- Setelah Sekian Lama, Manchester United Tidak Boleh Sia-siakan Peluang Naik ke Puncak Klasemen
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

