
Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan pemain MU, Nicky Butt, yang kini menjadi kepala akademi di Old Trafford.
Rashford sendiri sudah menunjukkan perkembangan yang signifikan sejak ia masuk tim utama United tahun lalu. Pemain berusia 18 tahun lantas kembali tampil bagus musim ini, dengan mencetak tujuh gol di level klub dan tim nasional.
Namun Butt meminta manajer Jose Mourinho untuk berhati-hati dalam memanfaatkan talenta muda yang ada di United.
"Kami punya lebih banyak pemain hebat lainnya. Namun kami tidak ingin buru-buru mengorbitkan mereka ke tim utama. Saya kira hal terburuk yang bisa anda lakukan adalah terburu-buru memasukkan para pemain muda. Marcus mungkin sebuah pengecualian, ia mampu menanggung semua beban dan melangkah maju," tutur Butt pada talkSPORT.
"Saya tidak ingin terlalu terlena, namun ada beberapa pemain muda yang harus ditangani dengan lebih hati-hati." [initial]
(talk/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
