
Leicester memang kabarnya ingin merekrut seorang striker anyar guna menemani Jamie Vardy di lini depan. Sebelumnya mereka sempat dikaitkan dengan top skor Serie B Italia, Gianluca Lapadula serta bomber Sporting Lisbon, Islam Slimani.
Kabar ketertarikan Leicester terhadap Musa dikonfirmasi sendiri oleh manajer CSKA, Leonid Slutskiy yang mengatakan bahwa Musa tertarik hengkang ke The Foxes untuk bekerja dengan Claudio Ranieri.
"Klub Inggris (Leicester) menyodorkan tawaran senilai sedikit di bawah dari 30 juta euro," ujar Slutskiy dalam wawancara dengan Match TV.
"Beberapa hari lalu Musa datang kepada saya dan menanyakan kapan ia (Ranieri) kembali dari liburan dan saya berkata saya tak tahu, saya tak mengenal Ranieri," lanjutnya.
Slutskiy pun menyatakan bahwa ia tak tahu apakah Musa akan bertahan di CSKA atau hengkang ke klub lain di musim panas ini.
"Saya tak tahu pastinya. Ini adalah pekerjaan orang-orang di jajaran manajemen tapi saya rasa kemungkinan (Musa bertahan) besar," tutupnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

