
Bola.net - Klub Premier League, Liverpool dilaporkan sudah mendapatkan gelandang potensial untuk memperkuat tim mereka. The Reds dilaporkan akan mencoba mengamankan jasa Gabri Veiga dari Celta Vigo.
Beberapa waktu yang lalu, Liverpool berhasil mendapatkan jasa Alexis Mac Allister. Gelandang Brighton itu berhasil direkrut The Reds untuk memperkuat lini tengah mereka.
Meski sudah mendapatkan Mac Allister, Liverpool dilaporkan masih ingin membeli gelandang lagi. Maklum, mereka ditinggal tiga gelandang sekaligus, sehingga Jurgen Klopp butuh penggantinya.
Dilansir Fabrizio Romano, Liverpool kini mengarahkan radar mereka ke Spanyol. Mereka tertarik untuk mengamankan jasa Gabri Veiga dari Celta Vigo.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Talenta Istimewa
Menurut laporan tersebut, Liverpool sangat tertarik untuk menggunakan jasa Veiga di musim depan.
Sang pemuda baru menembus tim utama Celta Vigo di musim ini. Namun dalam waktu yang singkat ia sudah jadi andalan di lini tengah La Celestes.
Jurgen Klopp dikabarkan terkesan dengan permainan Veiga. Ia meyakini sang gelandang bisa membuat Liverpool lebih berbahaya di musim depan.
Sudah Tanya-tanya
Menurut Romano, Liverpool sudah bergerak untuk mendapatkan jasa Veiga di musim panas ini.
Mereka sudah membuka komunikasi dengan manajemen Celta Vigo. Pihak Liverpool sudah menanyakan sejumlah informasi terkait ketersediaan sang pemain di bursa transfer kali ini.
Namun Liverpool disebut belum membuat langkah konkret untuk merekrut Veiga. Mereka belum mengajukan tawaran apapun kepada Celta Vigo.
Mahar Transfer
Liverpool dan klub peminat Veiga lainnya harus membayar penuh klausul rilis sang pemuda jika mereka serius ingin mendapatkan jasanya.
Sang pemain dikabarkan hanya bisa meninggalkan Celta Vigo dengan tebusan sekitar 40 juta Euro.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)

