
Bola.net - - Legenda Liverpool, Jamie Carragher memuji pencapaian mantan timnya di ajang Premier League sejauh ini. Carragher menilai tim besutan Jurgen Klopp itu sudah membuktikan kepada dunia bahwa mereka adalah kandidat kuat juara EPL musim ini.
Kubu Merseyside ini memang tengah tampil spektakuler di ajang EPL musim ini. Mereka sama sekali belum tersentuh kekalahan di semua ajang semenjak bulan September silam, di mana mereka saat ini berada di peringkat ke tiga klasemen EPL, hanya kalah selisih gol dengan dua tim diatasnya yaitu Manchester CIty dan .
Carragher sendiri menilai performa The Reds sejauh ini sudah menegaskan bahwa mereka kandidat kuat juara EPL musim ini. "Jika melihat beratnya jadwal Liveprool di awal musim ini, para fans akan sangat bahagia karena mereka memprediksi Liverpool hanya bisa berada di peringkat enam atau ketujuh" beber Carragher kepada Sky Sports.
"Saat ini mereka sudah berada di dekat puncak klasemen dan itu memberikan harapan yang besar kepada tim. Saat ini kita berbicara bahwa mereka tidak bermain di Eropa, namun mereka tidak bermain dengan tim penuh saat berhadapan dengan Spurs di tengah pekan yang lalu"
"Melawan Crystal Palace, mereka punya masalah yang cukup besar dengan lini pertahanan mereka, namun mereka punya intensitas yang bagus dan berhasil merebut kembali bola dan itu menunjukkan bahwa mereka siap menjadi juara" tandas mantan bek The Reds tersebut.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:35
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...