
Bola.net - - Chelsea diklaim akan segera mendatangkan Danny Drinkwater dengan harga 30 juta poundsterling, menurut The Mirror.
Juara Premier League juga mengincar gelandang Inter Milan, Antonio Candreva, yang kabarnya bisa dibeli seharga 25 juta pounds.
Hal tersebut akan memberi angin segar pada manajer Antonio Conte, yang sudah mendapat jaminan bahwa klub siap mendukungnya dengan mendatangkan banyak pemain bintang sebelum bursa transfer ditutup.

Chelsea sempat menawar Drinkwater 15 juta pounds namun ditolak Leicester, yang menginginkan 40 juta pounds untuk pemain juara Premier League.
Namun mengingat Drinkwater sendiri begitu antusias pindah, Chelsea berharap bisa mendapatkan eks Manchester United itu dengan harga yang lebih murah.
Mereka juga dikaitkan dengan Candreva, usai Conte menginginkan tambahan tenaga di lini tengah. Sang manajer juga tertarik pada Virgil van Dijk dan juga Alex Oxlade-Chamberlain.
Arsenal dan Southampton tak ingin menjual pemain bintang mereka dan The Saints kabarnya memasang bandrol lebih dari 70 juta pounds.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

