
Bola.net - Manajer Chelsea, Thomas Tuchel nampaknya akan mendapatkan hadiah dari manajemen The Blues. Manajer asal Jerman itu akan diberikan kontrak baru karena The Blues tampil apik di musim ini.
Tuchel pertama kali melatih Chelsea di bulan Januari kemarin. Ia menggantikan Frank Lampard yang dipecat Roman Abramovich.
Tuchel sendiri pada saat itu dikontrak dengan kontrak jangka pendek. Ia hanya akan melatih Chelsea hingga tahun 2022 mendatang.
Namun The Daily Mail mengklaim, Tuchel akan segera mendapatkan hadiah dari Abramovich. Ia akan diberi kontrak baru dalam waktu dekat ini.
Simak situasi transfer Tuchel di bawah ini.
Performa Apik
Menurut laporan tersebut, Roman Abramovich sangat puas dengan kepemimpinan Tuchel.
Ia terkesan bagaimana sang manajer membawa Chelsea meraih 17 kemenangan dari 25 laga perdananya bersama The Blues. Di mana ia hanya menelan dua kekalahan saja.
Itulah mengapa Abramovich merasa Tuchel layak mendapatkan kontrak baru dalam waktu dekat ini.
Detail Kontrak
Menurut laporan tersebut, Tuchel akan mendapatkan kontrak berdurasi tiga tahun di Chelsea.
Detailnya ia akan melatih Chelsea hingga tahun 2023. Dengan opsi perpanjangan satu tahun hingga tahun 2024.
Tuchel kabarnya senang dengan tawaran ini dan siap meneken kontrak baru itu.
Dua Final
Salah satu prestasi Tuchel musim ini adalah membawa Chelsea lolos ke dua final.
Ia membawa The Blues lolos ke Final FA Cup dan Liga Champions.
(The Daily Mail)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479473/original/093775400_1768979236-el_syifa.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)

