
Bola.net - Conor Gallagher makin dekat dengan kata perpisahan dengan Chelsea. Sebab, pemain 24 tahun itu telah menolak tiga rencana yang disodorkan kubu The Blues padanya.
Gallagher adalah pemain didikan akademi Chelsea. Ketika promosi ke tim utama dan tampil bagus, dia digadang-gadang bakal jadi kapten masa depan klub asal London Barat itu.
Namun, hubungan Gallagher dan Chelsea kini berada di persimpangan. Kontrak Gallagher dengan Chelsea bakal berakhir pada Juni 2025 lalu.
Chelsea sudah mengajukan dua penawaran kontrak baru. Namun, dua tawaran itu ditolak Gallagher. Gallagher menolak tawaran yang bisa membuatnya dapat gaji sejajar dengan gelandang top Chelsea lainnya.
Simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Gallagher Tolak Pindah ke Aston Villa

Pada Juni, seperti dikutip dari laporan Fabrizio Romano, Aston Villa mengajukan proposal besar pada Chelsea. Villa ingin membeli Gallagher. Tawaran ini sangat serius.
Villa siap memecahkan rekor transfer klub demi mendatangkan Gallagher. Namun, sang pemain menolak rencana Chelsea melepasnya ke Aston Villa.
Chelsea kini menyiapkan rencana baru untuk Gallagher. The Blues siap menjualnya ke Atletico Madrid. Chelsea telah menerima proposal dengan nilai €40 juta untuk pemain 24 tahun itu.
Kini, keputusan ada di tangan Gallagher. Dia belum memutuskan apakah menerima rencana Chelsea menjualnya ke Atletico atau menolaknya seperti tiga rencana sebelumnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)

