
Bola.net - - Klub EPL, Arsenal masih berhasrat untuk bermain di Liga Champions musim depan. Untuk itu mereka akan kembali mengincar kemenangan saat menjamu Sunderland di Emirates Stadium pada hari Rabu (17/5) dini hari nanti.
Pada laga ini seharusnya tidak ada alasan bagi Arsenal tidak meraih poin penuh. Selain karena berstatus sebagai tuan rumah, performa tim tuan rumah jauh lebih stabil daripada Sunderland yang menjadi tim juru kunci. Belum lagi dengan catatan bagus mereka kontra Sunderland, maka kubu The Gunners dipercaya mampu mengamankan 3 poin pada laga ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Arsenal berusaha untuk menjaga asa mereka menembus zona Liga Champions, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Arsenal tidak terkalahkan di enam pertemuan terakhir kontra Sunderland (M4 S2)
Sunderland tidak pernah menang di enam lawatan terakhir mereka ke Emirates Stadium (S2 K4)
Arsenal memenangkan 9 dari 11 laga kandang terakhir mereka di Premier League
The Black Cats hanya menang 2 kali dari enam laga tandang terakhir mereka di ajang EPL
Arsenal mencatatkan 4 clean sheets dari lima pertandingan terakhir mereka di ajang EPL
Sunderland gagal mencetak gol di 10 dari 12 pertandingan terakhir mereka di ajang EPL
Sunderland merupakan tim ketiga dengan koleksi kartu terbanyak di EPL musim ini [75 Kuning, 4 Merah]
Arsenal merupakan tim dengan akurasi umpan terbaik ketiga di EPl musim ini [83,7%].
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

