
Kabar ini dikonfirmasi langsung oleh pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini. Pellegrini menyebut bahwa Silva masih membutuhkan waktu beberapa minggu untuk kembali fit membela The Citizen.
"Pergelangan Kaki Silva belum pulih 100%. Saya harap dalam waktu 15 hari ia sudah bisa diturunkan" ungkap Pellegrini dalam konferensi persnya jelang laga kontra Aston Villa. Meski tidak akan diperkuat Silva, Pellegrini tetap senang karena dua punggawa Manchester City lainnya sudah pulih dari cedera dan siap diturunkan pada akhir pekan nanti.
"Clichy dan Delph sudah bisa dimainkan pada pertandingan nanti, tetapi mereka belum siap untuk turun sebagai starter" tutup Pellegrini. Manchester City akan bertandang ke Villa Park untuk melawan Aston Villa pada hari Minggu (9/11) nanti.[initial]
Baca Juga:
- Pellegrini Belum Puas Dengan Catatan Gol Sterling
- Pellegrini Waspadai Pelatih Baru Villa
- Pellegrini: Tak Ada Yang Mudah di Premier League
- Menurut Sterling, City Lebih Berkualitas Ketimbang Liverpool
- Menurut Keown, City Masih 'Bayi' di Level Eropa
- Ronaldo Tak Tergiur Uang Manchester City
- Cuma Perlu Satu Poin Lawan City, Pogba Mau Tiga
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

