
Hazard, yang bergabung dengan The Blues dari Lille empat tahun silam, mengalami penurunan performa musim lalu. Namun demikian, ia tampil impresif untuk membantu timnya menang 4-0 atas Manchester United pekan lalu.
Sementara De Bruyne, yang dibeli Manchester City dengan harga 55 juta pounds di musim panas 2015, pergi dari Chelsea di usia 23 tahun. Di usia yang sama, Hazard sudah bisa membuktikan kemampuan terbaiknya dan membantu tim London Barat juara Premier League.
"Pada saat itu di Chelsea saya sudah banyak bermain. Saya tidak merasa seperti pemain 20 tahun normal, karena saya sudah bermain bertahun-tahun di Belgia dan kemudian dipinjamkan Chelsea di Jerman. Saya kira Chelsea punya pandangan berbeda dengan saya. Saya masih muda, namun sudah punya banyak pengalaman," tutur De Bruyne di Daily Mail.
"Jika saya lulus dari akademi muda, mungkin saya bisa memainkan kurang lebih 10 laga di sana. Chelsea menilai saya masih terlalu muda, namun saya berpikir sebaliknya."
"Saya kemudian berpikir Hazard ada di usia yang sama, jadi aneh rasanya melihat mereka mengatakan satu pemain masih terlalu muda, sementara pemain lain di usia yang sama sudah cukup dewasa untuk bermain. Rasanya seperti saya dianggap tak cukup bagus." [initial]
(tdm/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

