
Bola.net - - Gelandang Tottenham Hotspur, Eric Dier mengatakan bagaimana kekalahan atas Bayer Leverkusen membuat mereka kecewa. Namun dirinya menegaskan Spurs harus bangkit saat bertemu Arsenal akhir pekan ini.
Seperti diketahui, Spurs harus rela tertunduk di depan pendukung sendiri saat menjamu Bayer Leverkusen di Wembley. Gol dari Kevin Kampl yang dicetak pada menit ke-65 menjadi satu-satunya gol yang tercipta pada pertandingan tersebut.
Kekalahan itu membuat Dier sangat kecewa, namun dirinya meminta timnya bangkit saat bertemu The Gunners dalam derby London Utara akhir pekan ini.
"Ini sangat mengecewakan bahwa kami tak bisa mencetak gol, bukan hanya saya. Kami semua sangat kecewa dan meninggalkan kami dalam posisi yang sulit," ujarnya.
"Kami harus kembali bekerja besok dan melangkah lagi," sambungnya.
"Bila anda ingin menjadi tim besar, anda harus langsung bangkit kembali. Jadi kami harus melakukan itu saat melawan Arsenal," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...