
Bola.net - - Sebuah aksi terpuji dilakukan Luke Shaw baru-baru ini. Sang pemain kabarnya meningkatkan sesi latihannya di Carrington seusai ia dikritik oleh Jose Mourinho baru-baru ini.
Selama satu pekan terakhir isu hubungan Shaw dan Mourinho memang marak diberitakan di media. Banyak pihak mengklaim bahwa hubungan kedua pihak semakin memburuk seusai Mourinho mengkritik keras sang pemain akhir pekan lalu.
Kritikan tersebut menimbulkan respon yang cukup beragam di kalangan para pakar sepakbola. Namun tidak sedikit yang memprediksi bahwa Bek 22 tahun itu akan hengkang dari Old Trafford karena perlakuan sang manajer.
Namun menurut laporan Manchester Evening News, Shaw nampaknya belum menunjukan tanda-tanda ingin menyerah di MU. Ia bahkan dikabarkan meminta porsi latihan ekstra belakangan ini.
Saat ini Premier League memang tengah libur menyusul agenda jeda Internasional FIFA. Bagi pemain-pemain yang tidak dipanggil Timnas, Jose Mourinho memberikan waktu libur bagi mereka.
Namun Shaw sendiri tidak mengambil jatah libur tersebut. Ia dilaporkan berlatih sendirian di Carrington dengan intensitas yang lebih padat dari sesi latrihan MU biasanya, di mana ia disebut ingin membuktikan bahwa Mourinho salah menilainya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 8 Oktober 2025 04:05
-
Liga Inggris 8 Oktober 2025 03:20
Masa Depan Cole Palmer Bukan di Chelsea, Tapi di Real Madrid
-
Liga Spanyol 7 Oktober 2025 20:07
Ada Ancaman dari Bayern, Barcelona Langsung Ngebut Negosiasi Marc Guehi
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 10:26
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 10:23
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 10:22
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 10:08
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 10:01
-
Tim Nasional 8 Oktober 2025 09:59
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
- Howard Webb Akui VAR Keliru, Manchester United Jadi Korban Keputusan Kontroversial Wasit!
- Terjawab Sudah! Ini Alasan Cerdas Ruben Amorim Tunda Debut Senne Lammens di Manchester United
HIGHLIGHT
- Gagal Dapatkan Guehi, 3 Bek Gratis yang Bisa Didat...
- 5 Pemain MU Paling Cepat Cetak 100 Gol, Bruno Fern...
- 10 Pemain Tercepat Raih 50 Gol Liga Champions: Haa...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 5 Pemain yang Berpeluang Besar Raih Ballon dOr 202...
- 5 Pemain Peraih Ballon dOr Terbanyak: Lionel Messi...
- Tampil Impresif di Lapangan, 11 Pemain Ini Malah G...