
Bola.net - - Gelandang jangkung Manchester United Marouane Fellaini dikabarkan akan pindah ke musim panas 2018 mendatang.
Fellaini gabung dengan Setan Merah sejak musim panas 2013 lalu. Ia didatangkan dari Everton saat United dikuasai oleh David Moyes.
Namun Fellaini sempat kesulitan untuk bisa menyesuaikan diri di skuat Setan Merah. Namun ia sempat menjadi salah satu pemain yang diandalkan oleh Jose Mourinho pada musim lalu.
Akan tetapi, musim ini bisa jadi musim terakhir pemain asal Belgia tersebut gabung Setan Merah. Menurut laporan The Sun, Fenerbahce sangat menginginkan servis gelandang 29 tahun tersebut dan sudah mengadakan pembicaraan dengannya.
Fenerbahce
Akan tetapi, karena saat ini tenaganya masih dibutuhkan oleh Mourinho, Fenerbahce tak akan merekrutnya sekarang. Mereka rela menunggu 12 bulan lagi untuk bisa mendaratkannya ke Sukru Saracoglu Stadium.
Kontrak Fellaini sendiri saat ini memang masih tersisa satu musim lagi. Itu artinya Fenerbahce akan bisa mendatangkannya dengan gratis pada musim panas 2018 nanti.
Fellaini sejauh ini sudah bermain sebanyak 137 kali bagi Setan Merah di semua ajang kompetisi. Ia menyumbangkan 16 gol dan sembilan assist sejauh ini.
Gosip Transfer Lainnya:
- Atletico Optimis Tuntaskan Transfer Diego Costa
- Sterling Tak Masuk Paket Transfer untuk Sanchez
- Bayern Tidak Butuh Julian Draxler
- Tertolak! Arsenal Tepis Tawaran Liverpool Untuk Chamberlain
- Umtiti: Neymar Penting, Tapi Barca Lebih Penting
- Bukan ke Inggris, Renato Sanches Malah Tuju Liga Prancis
- Klub EPL Ini Dijagokan Datangkan Krychowiak dari PSG
- Arsenal Bakal 'Buang' Gibbs ke West Brom
- Belum Pulih, MU Janjikan Shaw Kontrak Baru
- Perwakilan Juventus Hadir di Barcelona untuk Gomes
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...