
Bola.net - - Arsene Wenger sudah dikecewakan oleh para pemain dan suporter Arsenal, menurut Gilberto Silva.
Wenger tengah berada di bawah tekanan untuk meninggalkan Arsenal di akhir musim ketika kontraknya habis. Suporter sudah memulai aksi protes terhadap pria Prancis, terutama usai mereka disingkirkan Bayern Munchen dengan agregat 2-10 di Liga Champions.
Sejak saat itu, performa Gunners di kandang sendiri juga membuat mereka melorot ke posisi enam klasemen sementara Premier League.
Namun demikian, eks Arsenal, Silva, berpikir bahwa Wenger tak membuat kesalahan apapun hingga krisis ini terjadi.
Gilberto Silva
"Tekanan yang sudah ia hadapi di beberapa bulan terakhir amat besar - saya tidak pernah melihat yang seperti ini seumur hidup saya. Saya sedih melihat ada banyak orang yang memperlakukan dia seperti itu," tutur Silva menurut Sky Sports.
"Tentu memang ada rasa frustrasi, namun situasi ini tidak sepenuhnya salahnya. Saya pikir semua orang harus ikut bertanggung jawab. Para pemain juga harus bangkit dan membela klub dan manajer."
"Jujur, jika anda bertanya pada saya apakah dia harus bertahan atau pergi, saya tak tahu, karena Arsene tidak mengambil keputusan berdasarkan emosi. Dia akan memikirkannya masak-masak. Dia akan berbicara dengan manajemen, dan mereka akan membuat keputusan bersama."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)

