
Bola.net - - Manchester United akan meminta lebih dari 66 juta pounds untuk David De Gea, andai memang Real Madrid kembali mencoba mendekati pemain Spanyol di musim panas, menurut Metro.
De Gea, kini berusia 26 tahun, hampir bergabung dengan kubu Bernabeu di 2015 namun transfernya batal di hari terakhir bursa transfer, usai tim asuhan Zinedine Zidane tak menyerahkan dokumen tepat waktu ke FIFA.
Pemain Spanyol akhirnya mengikat kontrak empat tahun di Old Trafford, tak lama setelah insiden itu namun tim La Liga kabarnya akan kembali coba mendekati mantan pemain Atletico Madrid di musim panas.
De Gea tinggal menyisakan satu tahun kontraknya dan Madrid kabarnya siap memberi kompensasi senilai 30 juta pounds untuk Setan Merah.
David De Gea
Namun demikian, meski United tidak berniat menjual, mereka percaya bahwa mereka bisa mendapatkan setidaknya 66 juta pounds jika Madrid mencoba merekrut sang pemain lagi di musim panas.
Nilai itu akan memecahkan rekor dunia untuk seorang kiper dan dua kali lipat dari jumlah yang dikeluarkan Juventus, ketika membeli Gianluigi Buffon dari Parma dengan harga 33 juta pounds di 2011.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

