
Bola.net - - Ander Herrera mengaku dirinya tidak kaget akan bisa sukses di Manchester United karena ia punya pemikiran yang selaras dengan Jose Mourinho.
Pemain asal Spanyol itu jadi pilar lini tengah Setan Merah musim ini. Performanya akhirnya mendapat ganjaran yang memuaskan.
Ia terpilih sebagai pemain terbaik Setan Merah pada musim ini. Tidak cuma itu, ia juga mengantarkan timnya bisa meraih tiga gelar sekaligus. Gelandang 27 tahun itu lantas mengaku dirinya tidak kaget bisa berprestasi seperti itu.
Sebab sebelumnya ia sudah bertemu dengan Mourinho dan berbincang banyak. Dari situlah, ia melihat bahwa ia dan sang manajer memiliki keselarasan dalam berpikir soal sepakbola.
Jose Mourinho.
"Saya tahu di awal musim bahwa saya bisa menjadi pemain penting bagi tim. Saya bertemu dengan dirinya dan ia mengatakan kepada saya bahwa saya akan menjadi penting baginya jika saya mendapat beberapa poin dan saya melakukannya," ucapnya pada Sky Sports.
"Saya tahu sulit bermain di klub besar seperti Manchester United sebagai nomor 10 karena Anda tahu berapa banyak gol yang harus Anda cetak di sana. Jadi saya pikir saya harus menambahkan sesuatu ke permainan saya. Saya harus memberi lebih banyak pilihan kepada manajer. Kami berdua sepakat," beber Herrera.
"Ia mengatakan kepada saya bahwa saya kadang akan bermain di sejumlah peran yang berbeda dalam tim. Ia mengatakan kepada saya kadang-kadang saya akan bermain lebih defensif dan di laga lainnya ia akan membutuhkan saya bermain lebih ke depan. Saya mengatakan kepadanya bahwa saya akan bermain di manapun ia ingin saya bermain dan saya akan memberikan yang terbaik. Kami merasakan sepak bola dengan cara yang sama," serunya.
Baca Juga:
- Liga Europa Tuntas, MU Kini Incar Madrid di Piala Super Eropa
- Latihan, Cedera Ibrahimovic Bisa Kian Parah
- Carrick: Testimonial yang Luar Biasa
- Simpati Carrick untuk Korban Teror di Manchester dan London
- Carrick: United Beri Lebih Dari yang Saya impikan
- Mourinho Akan Umpankan De Gea untuk Morata
- MU Akan Umumkan Transfer Lindelof
- Griezmann Minta Lacazette Tolak MU
- Wenger Akui Menyesal Gagal Gaet Carrick
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
