
Bola.net - - Mantan manajer Liverpool Gerard Houllier mengaku sangat mengetahui kemampuan yang dimiliki oleh Alexandre Lacazette. Menurutnya, pemain Prancis itu akan mencetak banyak gol untuk Arsenal.
Houllier bertindak sebagai penasihat Lyon selama negosiasi dengan Arsenal, yang akhirnya membuat striker berusia 26 tahun itu pindah ke London Utara dengan biaya 52 juta pounds.
Lacazette datang ke Inggris dengan reputasi sebagai salah satu striker mematikan di Eropa. Houllier merasa cukup yakin kalau sang pemain bisa menunjukkan ketajamannya bersama The Gunners.
"Dia sangat mobile, sangat cepat, bagus dalam ruang sempit, memiliki kemampuan bagus dan dia mencetak banyak gol. Dia adalah pencetak gol terbanyak di Prancis pada tahun 2014-15, pemain terbaik di liga pada tahun 2015 dan menjadi pencetak gol terbaik Prancis selama tiga musim terakhir," kata Houllier kepada talkSPORT.
"Dia mencetak lebih dari 25 gol setiap musim, satu hal yang akan dia bawa ke Arsenal adalah gol, aset utamanya adalah mencetak gol, memiliki teknik bagus, pandai menggunakan ruang sempit dan merupakan pemain yang bekerja keras.
Dia bisa menyerang, dia bisa bertahan dengan cepat Saya tidak heran Arsene menyukai dia. Dia akan cocok dengan permainan mereka. Dia sangat bagus di dekat kotak."
Lacazette meninggalkan Lyon setelah mencetak 129 gol dalam 275 penampilan untuk klub, termasuk 91 gol dalam tiga musim terakhir.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:07 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)

