
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic kembali meluncurkan komentar yang menyuguhkan betapa tinggi rasa percaya diri yang ia miliki. Penyerang Manchester United mengaku sudah mampu menaklukkan Premier League.
Dan, Ibrahimovic mengatakan bahwa ia hanya butuh waktu tiga bulan untuk menaklukkan Premier League.
Ibrahimovic saat ini memang menjadi salah satu penyerang subur di Premier League. Pemain asal Swedia tersebut sudah menjaringkan 13 gol ke gawang lawan. Paling banyak di banding pemain MU lainnya.
"Setelah tiga bulan di Inggris. Saya sudah menaklukkan Inggris. Hanya butuh waktu tiga bulan," tegas Ibrahimovic di laman resmi klub.
Ibrahimovic pun kini mengaku sudah tidak punya ambisi pribadi di Inggris, menjadi top skor misalnya. Eks penyerang AC Milan hanya berambisi untuk bisa memberikan gelar juara bagi Setan Merah.
"Saya tidak punya target secara individu karena saya sudah mendapatkannya."
"Tidak [mengejar Diego Costa sebagai top skor]. Saya tidak mengejar siapa pun, saya hanya mengejar gelar juara. Itulah target utama saya. Hal-hal individual yang sebagai bonus dari target utama saya," tutup Ibrahimovic.
Baca Ini Juga:
- Lyon Beri Pernyataan Resmi Tentang Januzaj
- MU Resmi Perpanjang Kontrak Marouane Fellaini
- Giroud, Koscielny dan Coquelin Resmi Perpanjang Kontrak
- Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Chelsea
- Prediksi Leicester City vs Chelsea 15 Januari 2017
- 'Conte Keluarkan Kemampuan Terbaik Luiz, Costa, & Hazard'
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

