
Bola.net - - Bek kiri andalan Augsburg, Philipp Max mengungkapkan impiannya untuk menjajal kerasnya kompetisi Premier League Inggris di masa yang akan datang.
Max sendiri sebelumnya sudah sempat dikaitkan dengan beberapa raksasa Premier League. Selain Manchester City dan Liverpool, bek 24 tahun itu juga diklaim menjadi incaran Manchester United.
"Sejak saya masih kecil, saya memimpikan bermain di luar negeri. Saya pikir liga Inggris akan cocok dengan gaya saya di lapangan," ujar Max kepada SportBild.
Meski demikian, Max juga menegaskan bahwa ia belum akan meninggalkan Augsburg pada jendela transfer Januari ini.
"Klub lain bisa seksi juga, tapi adalah topik soal masa depan. Saya memiliki kontrak dengan Augsburg. Di sepakbola, Anda tak bisa mengesampingkan apapun tapi saya sangat yakin bahwa di paruh kedua musim ini saya masih akan bermain untuk Augsburg," lanjutnya.
Max menunjukkan penampilan memikat musim ini dengan menciptakan 10 assist dari 17 laga di Bundesliga.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

