
Irwin yakin The Red Devils akan memenangi pertarungan dengan Arsenal untuk Fabregas.
Menurut Espn, Irwin adalah salah satu sumber terpercaya jika ditanyai mengenai aktivitas transfer juara Premier League musim 2012-13.
Sebelumnya, Irwin pernah membeberkan rencana pembelian Robin van Persie dari Emirates Stadium, dan ternyata perkataannya benar. Berikut rencana transfer ManUtd di bawah David Moyes versi pria asal Irlandia tersebut.[initial]
Bolatainment - EA Sports Segera Rilis FIFA 14 (espn/rdt)
Kepergian Nani dan Evra
Irwin: Nani akan pergi ke Monaco. Sedangkan Patrice Evra akan akan kembali ke mantan klubnya (Monaco) dan mengikuti jejak Nani.
Pembelian Luke Shaw
Irwin: Saya juga mendengar bahwa Moyes akan membeli Shaw pada musim depan. Full-back muda Southampton itu juga termasuk dalam rencana eks pelatih Everton tersebut.
Mengenai Baines
Dennis Irwin juga mengatakan kepada Espn bahwa Leighton Baines juga termasuk dalam rencana transfer ManUtd. Namun, ia enggan memberikan pernyataan resmi mengenai rumor itu.
Fabregas, Buruan Utama ManUtd
Irwin: Moyes sangat menginginkan Fabregas, dan ia adalah target pembelian utama. Pihak manajemen ManUtd akan mati-matian mendapatkannya.
Irwin: Pemain Barcelona FC itu ingin hengkang dan United sangat menginginkannya, jadi kesepakatan transfer tak akan sulit. Bagi Moyes, kriteria Fabregas sangat pas untuk mengisi lini tengah timnya, serta untuk meladeni Liga Champions.
Irwin: Saya yakin harga Fabregas tak akan murah, justru harga sang pemain bakal 'selangit'. Namun pembeliannya akan menjadi berita menghebohkan pada musim depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:46
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...