
Bola.net - - Alex Iwobi menyebut nama Laurent Koscielny sebagai pemain Arsenal yang memiliki kemampuan terbaik dalam membaca permainan.
Pemain Prancis telah berkembang menjadi salah satu bek tengah terkuat di Premier League sejak ia datang dari Lorient di 2010 silam.
Dan dalam sesi tanya jawab mengenai rekan setim di Soccer AM, Iwobi secara mengejutkan memilih bek berusia 31 tahun ketimbang Mesut Ozil - pemain Arsenal yang memiliki kemampuan untuk melepas umpan di posisi yang tidak terduga oleh lawan.
"Cara Koscielny membaca pertandingan kadang terasa gila. Dia selalu selangkah di depan. Saya tidak tahu bagaimana ia bisa melakukannya," tutur Iwobi.
Gelandang Arsenal itu juga memilih Alexis Sanchez sebagai pemain yang selalu mendapatkan keistimewaan dari Arsene Wenger.
"Dia selalu pulang lebih awal, berbicara dengan bos, pasti ada sesuatu yang terjadi antara mereka berdua. Kadang dia melakukan beberapa hal dan bos memintanya keluar, ini seperti hubungan cinta-benci, namun ada lebih banyak cinta di sana."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

