
Bola.net - - Manajer Manchester City, Pep Guardiola mengaku belum bisa memastikan status bomber andalannya, Sergio Aguero jelang laga derby kontra Manchester United di Etihad Stadium, Sabtu (7/4) malam nanti.
Aguero menepi dari skuat City sejak bulan lalu akibat cedera lutut. Meski sempat ada tanda-tanda pulih, akan tetapi Pep belum mau memberikan konfirmasi terkait status Kun, apakah bisa diturunkan melawan United atau tidak.
"Saya tidak tahu untuk saat ini, apakah ia (Aguero) bisa bermain atau tidak," ujar Pep dalam konferensi pers seperti dikutip Sportsmole.
"Kami akan menjalani sesi latihan pada sore ini dan kita akan lihat bagaimana kondisi fisik dia," tambah pelatih asal Spanyol ini.
Jika belum bisa tampil menghadapi United, Aguero diperkirakan sudah fit untuk laga hidup mati leg kedua perempat final Liga Champions melawan Liverpool tengah pekan depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 11:57 -
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:54 -
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:53 -
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025 11:44 -
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 11:39 -
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025 11:39
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- MU Jadi Raja Long Ball Premier League, Taktik Baru Ruben Amorim Mulai Membuahkan Hasil
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5389350/original/019538300_1761194816-IMG_2897.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5389300/original/097120500_1761193059-Dalang_Ki_Anom_Suroto.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2982506/original/051530500_1575123274-BORGOL-Ridlo.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1813599/original/022311000_1514370644-000_UR5C8.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5389246/original/041438600_1761192026-Pemusnahan_mahkota_Cendrawasih_opset_yang_dilakukan_BBKSDA_Papua_di_Jayapura.jpg)

