
Bola.net - - Gabriel Jesus mengatakan ada banyak kemiripan antara manajer Manchester City, Josep Guardiola, dan manajer Brasil, Tite.
Pemain 20 tahun mencatat penampilan impresif di kedua tim tersebut dalam 12 bulan terakhir dan akan kembali membela tim nasional untuk laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Ekuador dan Kolombia pekan ini.
Cedera membuat Jesus tak bisa membela Brasil di laga melawan Australia dan memperlambat proses adaptasinya di Premier League musim lalu.
Namun eks pemain Palmeiras itu sudah kembali fit dan kini mengusung target yang tinggi.
Gabriel Jesus.
"Saya tidak melihat ada banyak perbedaan antara Pep dan Tite," tutur Jesus menurut Goal International.
"Keduanya seperti sama saja di atas lapangan, menanyakan pertanyaan soal taktik, memberikan banyak intensitas dalam tim, memikirkan soal bentuk, dan bagaimana kami harus menekan lawan."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:36 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)

