
Bola.net - - membantah kabar yang mengatakan bahwa mereka sudah sepakat dengan soal transfer Emre Can musim depan, menurut Goal International.
Pemain 23 tahun, yang menolak banyak penawaran lain untuk memperpanjang kontrak di tim Premier League, kontraknya akan habis di akhir musim ini.
Massimiliano Allegri sudah mengamati pemain Jerman di sepanjang bursa kali ini, di mana Bianconeri akhirnya menerima fakta bahwa The Reds tak bersedia melepas Can sekarang.
Selebrasi Emre Can
Bos Liverpool, Jurgen Klopp, yang sudah merekrut pemain anyar, Naby Keita, dari RB Leipzig untuk musim depan, mengakui bahwa situasinya tidak sempurna.
Jika bisa, ia memilih untuk mengamankan komitmen Can untuk jangka panjang, namun sang manajer mengatakan inilah hal terbaik yang bisa dilakukan pihaknya sekarang.
Klopp juga mengungkap bahwa sang pemain memang ingin bertahan dan hanya tinggal menyelesaikan beberapa detail kecil untuk mengikat kontrak baru.
Juve sendiri ingin berada di posisi terdepan untuk merekrut Can, andai pemain Jerman itu menolak penawaran kontrak baru di Liverpool.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...