
Bola.net - - Jose Mourinho tengah menikmati waktunya di Manchester United, menurut seorang pandit yang mengenalnya dengan baik.
Bos United itu dekat dengan Chris Kamara dan sering muncul di program acara 'Goals on Sunday'. Mourinho sendiri tidak pernah lagi muncul di acara tersebut sejak ia menangani United, namun Kamara mengatakan sang manajer amat senang dengan pekerjaannya di Old Trafford.
United tengah tak terkalahkan di delapan pertandingan Premier League, atau rekor terbaik mereka sejak Januari 2015.
"Jose amat menikmati waktunya sekarang. Saya mengenal dia dengan baik. Ketika dia membaca statistik 'start terburuk untuk waktu yang lama'. Dia seperti manajer baru lainnya yang baru datang di awal musim, beri dia waktu," tutur Kamara menurut Sky Sports.
"Berikan mereka waktu untuk berkembang, berikan mereka waktu untuk menguji sistem, berikan mereka waktu untuk menguji pemain."
"Antonio Conte mungkin melakukannya lebih cepat dari Jose, namun dia sudah menuju ke arah sana."
United tengah duduk di peringkat enam klasemen sementara, tertinggal 13 angka dari Chelsea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

