
Bola.net - Manchester United sukses meraih kemenangan dramatis di markas sang tetangga, Manchester City. Dalam laga pekan 16 Premier League 2024/2025 ini, MU menang dengan skor 2-1.
MU sejatinya sempat tertinggal lebih dulu akibat gol yang dicetak Josko Gvardiol di menit ke-36. Setan Merah pun masih tertinggal hingga akhir babak kedua.
Namun, pasukan Ruben Amorim tak patah arang. Eksekusi penalti Bruno Fernandes yang gagal dibendung Ederson di menit ke-88 menjadi titik balik kebangkitan MU.
Hanya dua menit berselang, MU berbalik unggul berkat gol Amad Diallo. MU sukses mempertahankan keunggulan 2-1 ini hingga wasit Anthony Taylor meniup peluit panjang.
Netizen fans MU di media sosial X pun menyambut kemenangan ini dengan penuh suka cita. Berikut beberapa cuitan mereka selengkapnya.
Fans MU hari ini nyengir melulu
Kalo ada yang seninnya cengar cengir bisa dipastikan, fans emyu. 😁 https://t.co/sox9QJHRxC
— Baaailey. (@Plathotic) December 16, 2024
Penampakan fans MU hari ini
Fans emyu masuk kantor pagi ini pic.twitter.com/V243NZnKJY
— awan pamungkas (@awanpamungkas) December 16, 2024
Ngeri banget
BUMI TERUS BERGEJOLAK, TANDA TANDA REVOLUSI BESAR SEDANG MELANDA DUNIA SEPAKBOLA, DARI SEORANG PEMAIN MEDIOKER MAHARAJA AMORIM MERATAKAN SELURUH INGGRIS DAN EROPA HANYA DENGAN SATU MANTRA:
— H. Mas Rowi 🇵🇸 (@uyeeeb_) December 15, 2024
OPER AMAD BESOK KITA ANGKAT PIALA
Camkan itu!
Jika kalian menunggu king emyu kalah, maka kalian akan menunggu selamanya🫵😎 https://t.co/rlGht7nj2Q
— Aming Rice (@hailtothemink) December 16, 2024
Biasakan itu ya adik-adik
biasakan nonton emyu sampai wasit meniupkan peluit akhir ya guys 😂 pic.twitter.com/wb0S0scfJF
— NOBARBARENG.ID (@NobarbarengFc) December 16, 2024
Senggol dong!
Senin pagi yang membahagiakan
— akramm (@kramakram_) December 16, 2024
EMYU NI BOSS SENGGOL DONG https://t.co/sFOwqaVD6r
Pagi yang cerah buat fans MU
selamat pagi buat fans emyu yg berbahagia😊😊
— le. (@akmal_nara) December 16, 2024
Sumber: X
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 08:52Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:50Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 08:38Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 19 Januari 2026 09:20 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 09:15 -
Otomotif 19 Januari 2026 09:10 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 08:52 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:50 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 08:47
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5222065/original/036667100_1747381824-1000215981.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5326246/original/057829700_1756094014-15f46bc2-167f-400b-a01f-12534a5ee4f9.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448398/original/079089700_1766028239-IMG_5739.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4255388/original/099094100_1670573986-20221209-Cuaca-Ekstrem-Faizal-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476503/original/018967300_1768779649-1000226364.jpg)

