
Bola.net - Mantan bek kiri Liverpool, Alan Kennedy, mendukung langkah The Reds yang ingin mendatangkan Alberto Moreno.
Ia mengatakan bahwa kehadiran pemain asal Spanyol itu akan menghadirkan persaingan yang positif di sektor kiri belakang Liverpool.
Saat ini, Liverpool hanya memiliki Jose Enrique di posisi bek kiri. Walau demikian, masih ada nama Jon Flanagan yang bisa dimainkan sebagai di posisi tersebut walau sejatinya adalah seorang bek kanan. Kennedy pun mengatakan bahwa jika memang Moreno mendarat di Anfield, maka akan ada persaingan yang positif di sektor tersebut.
"Dia akan memberikan persaingan yang bagus bagi Enrique. Saya yakin itu. Namun, itu belum termasuk Flanagan yang bisa bermain di posisi tersebut. Anda bisa memainkan pemain berkaki kanan di posisi bek kiri, namun Anda tak bisa melakukan hal yang sebaliknya. Jadi, dia menghadirkan versatilitas yang sejatinya cukup langka di level tertinggi," bebernya pada Liverpool Echo.
"Ada masa depan yang bagus dan menyenangkan bagi Brendan Rodgers bila dia mendapatkan Moreno, karena dia akan mendapatkan banyak persaingan untuk mendapatkan satu posisi," tandas Kennedy. [initial]
(lecho/dim)
Ia mengatakan bahwa kehadiran pemain asal Spanyol itu akan menghadirkan persaingan yang positif di sektor kiri belakang Liverpool.
Saat ini, Liverpool hanya memiliki Jose Enrique di posisi bek kiri. Walau demikian, masih ada nama Jon Flanagan yang bisa dimainkan sebagai di posisi tersebut walau sejatinya adalah seorang bek kanan. Kennedy pun mengatakan bahwa jika memang Moreno mendarat di Anfield, maka akan ada persaingan yang positif di sektor tersebut.
"Dia akan memberikan persaingan yang bagus bagi Enrique. Saya yakin itu. Namun, itu belum termasuk Flanagan yang bisa bermain di posisi tersebut. Anda bisa memainkan pemain berkaki kanan di posisi bek kiri, namun Anda tak bisa melakukan hal yang sebaliknya. Jadi, dia menghadirkan versatilitas yang sejatinya cukup langka di level tertinggi," bebernya pada Liverpool Echo.
"Ada masa depan yang bagus dan menyenangkan bagi Brendan Rodgers bila dia mendapatkan Moreno, karena dia akan mendapatkan banyak persaingan untuk mendapatkan satu posisi," tandas Kennedy. [initial]
Kabar Liverpool Lainnya:
- Sterling Belum Pikirkan Kontrak Baru di Liverpool
- Liverpool Tetap Tak Berpaling Dari Balotelli
- Legenda Liverpool Kecam Benzema
- Rodgers: Liverpool Harusnya Menang Lebih Besar Atas Milan
- Carragher: Lovren Bisa Jadi Kapten Masa Depan Liverpool
- Sterling Siap Gantikan Peran Suarez
- Rodgers Puas Bisa Tumbangkan Milan
- Louis van Gaal Incar Kemenangan Atas Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

