
- Meninggalkan Arsenal, setelah membela klub tersebut cukup lama, jelas bukanlah keputusan yang mudah bagi seorang Jack Wilshere. Berkat itu pula, ia mendapatkan pujian dari eks gelandang The Gunners, Ray Parlour.
Wilshere memutuskan untuk mengakhiri kiprahnya bersama Arsenal yang telah berjalan selama 17 tahun lamanya. Pemain berumur 26 tahun itu lalu memilih klub Premier League lainnya, West Ham United, sebagai tempat berlabuh selanjutnya.
Alasan kepergiannya pun terbilang cukup menyakitkan, ia tidak mendapatkan jaminan tempat di skuat utama sang pelatih, Unai Emery. Padahal selama ini, ia selalu menjadi sosok utama di lini tengah Arsenal saat masih diasuh oleh Arsene Wenger dulu. (sky/yom)
1 dari 3 halaman
Pujian Parlour

"Jack Wishere telah membuat keputusan besar. Dia bertemu dengan pelatih dan menyadari bahwa dirinya hanya akan menjadi pilihan ketiga atau keempat. Sebagai pemain yang telah melewatkan banyak pertandingan, dia butuh bermain," ujar Parlour kepada Sky Sports.
"Saya patah hati melihatnya pergi karena saya ingin melihatnya tetap dengan seragam Arsenal, tapi saya senang dia pergi untuk bermain. Karena tidak ada yang lebih buruk dari duduk di bangku cadangan setelah berlatih keras tiap pekan," lanjutnya.
2 dari 3 halaman
West Ham Beruntung

"West Ham mendapatkan pemain yang bagus. Kami selalu melihat rekor kebugarannya, tapi bila dia bisa terus fit, kami semua tahu bagaimana kualitasnya. Itulah yang harus ditangani oleh West Ham sekarang," pungkasnya.
Wilshere telah berseragam Arsenal sejak tahun 2001 lalu, Namun ia baru menembus skuat utama The Gunners di 2008. Ia juga sempat menjalani masa pinjaman dengan Bournemouth musim 2016/2017 untuk memulihkan kondisinya pasca mengalami cedera panjang.
3 dari 3 halaman
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:58Pep Guardiola Ungkap Akar Masalah Manchester City Usai Pekan Buruk
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:49 -
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:30Michael Carrick Tegaskan Tak Ikut Campur Keputusan MU Lepas Casemiro
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:49 -
Voli 24 Januari 2026 10:34 -
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:30 -
Liga Inggris 24 Januari 2026 10:20 -
Voli 24 Januari 2026 10:16 -
Voli 24 Januari 2026 10:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsena...
- Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecat...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/3010346/original/016070500_1577860835-20200101-Banjir-Kawasan-Grogol-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482474/original/053207400_1769223092-Screenshot_2026-01-24_at_09.51.09.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482472/original/062209600_1769222468-reza_arap.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1542783/original/040544100_1490080493-20170320-keraton_surakarta-kisruh-solo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4909640/original/069468100_1722838917-lulalahfah_1722515281_3425028883076168366_199618161.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4750795/original/017104800_1708660528-lulalahfah_1708488000_3307090680726527786_199618161.jpg)

