
Sang kiper sempat membuat beberapa penyelamatan gemilang kala timnya bermain imbang tanpa gol melawan Real Madrid, di leg pertama semifinal Liga Champions pekan lalu.
Hart dan City akan kembali menantang Madrid di leg kedua di Bernabeu pekan ini.
"Inggris amat beruntung memiliki dirinya. Ia mungkin adalah seseorang yang amat istimewa, yang tidak hanya membuat perbedaan untuk City, namun juga Inggris di Euro. Anda punya tim yang amat solid. Dan dengan Joe Hart di lini belakang, selalu ada penyelamatan yang bakal membuat anda terus bertahan di permainan," tutur Kompany pada Daily Star.
City sendiri baru saja menelan kekalahan 2-4 dari Southampton di St Mary pekan lalu. Hasil ini membuat mereka duduk di peringkat empat klasemen sementara Premier League, terpisah tiga angka dari Arsenal yang ada di posisi tiga. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:31
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...