
Bola.net - Frank Lampard mengaku bahagia dapat meraih tiga angka di Goodison Park, Minggu (30/12). Gelandang Chelsea ini pun memuji upaya rekan-rekannya untuk meraih kemenangan itu.
Pada laga tersebut, The Blues tertinggal lebih dahulu melalui gol Steven Pienaar ketika laga baru berjalan dua menit. Namun dua gol dari Lampard memupus ambisi tuan rumah untuk memperpanjang rekor tak terkalahkan di kandang sendiri.
"Kami telah berusaha keras, terutama setelah awal yang ceroboh. Tapi saya pikir kami telah membuat keberuntungan kami sendiri dan kami pantas menang untuk itu," ujanya kepada Sky Sport.
Pemain yang kontraknya akan habis pada akhir musim ini tak mau disebut sebagai pahlawan berkat dua golnya itu. Ia lantas mengingatkan, dua golnya tersebut juga berkat penampilan apik rekan-rekan setimnya.
"Tim ini layak mendapatkan kredit atas kerja keras pada laga ini," ungkapnya. (sky/dzi)
Pada laga tersebut, The Blues tertinggal lebih dahulu melalui gol Steven Pienaar ketika laga baru berjalan dua menit. Namun dua gol dari Lampard memupus ambisi tuan rumah untuk memperpanjang rekor tak terkalahkan di kandang sendiri.
"Kami telah berusaha keras, terutama setelah awal yang ceroboh. Tapi saya pikir kami telah membuat keberuntungan kami sendiri dan kami pantas menang untuk itu," ujanya kepada Sky Sport.
Pemain yang kontraknya akan habis pada akhir musim ini tak mau disebut sebagai pahlawan berkat dua golnya itu. Ia lantas mengingatkan, dua golnya tersebut juga berkat penampilan apik rekan-rekan setimnya.
"Tim ini layak mendapatkan kredit atas kerja keras pada laga ini," ungkapnya. (sky/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Oktober 2025 17:17
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 6 Oktober 2025 14:36
Hobi Koleksi Pemain Sayap, Chelsea Coba Angkut Antoine Semenyo di Tahun 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 7 Oktober 2025 06:59
-
Liga Inggris 7 Oktober 2025 06:20
-
Liga Inggris 7 Oktober 2025 06:17
-
Liga Inggris 7 Oktober 2025 06:14
-
Voli 7 Oktober 2025 06:12
-
Liga Inggris 7 Oktober 2025 06:11
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
- Terjawab Sudah! Ini Alasan Cerdas Ruben Amorim Tunda Debut Senne Lammens di Manchester United
- 5 Pelajaran Kemenangan Manchester United atas Sunderland: Pembuktian Amorim, Kebangkitan Sesko, dan Munculnya Lammens
HIGHLIGHT
- 7 Pemain Liverpool yang Awal Kariernya Lambat tapi...
- 5 Pelatih dengan Kartu Merah Terbanyak: Mourinho a...
- 10 Pemain Tercepat Raih 50 Gol Liga Champions: Haa...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 5 Pemain yang Berpeluang Besar Raih Ballon dOr 202...
- 5 Pemain Peraih Ballon dOr Terbanyak: Lionel Messi...
- Tampil Impresif di Lapangan, 11 Pemain Ini Malah G...