
Bola.net - - Usai menang atas Liverpool pekan lalu, Chelsea akan kembali menjalani laga lanjutan Premier League hari Kamis (10/5) nanti melawan Huddersfield. Eks pemain Arsenal, Paul Merson, mendukung The Blues untuk membawa pulang tiga poin dari laga itu.
Kemenangan atas Liverpool baru-baru ini membuat peluang Chelsea untuk berpartisipasi di Liga Champions musim depan kembali terbuka lebar. Saat ini, skuat asuhan Antonio Conte tersebut sedang menghuni peringkat lima, terpaut dua poin dari Tottenham.
The Blues punya kesempatan untuk menggeser posisi Spurs di posisi empat jika mampu membawa pulang tiga poin dari laga melawan Huddersfield nanti. Dengan catatan, Tottenham kalah atas Newcastle yang juga berlangsung di hari Kamis mendatang.
Untuk kali ini, Merson memberikan dukungannya kepada Eden Hazard dkk. Sebab menurutnya, jika Chelsea gagal meraih poin penuh di laga ini, kemenangan atas Liverpool yang diraih dengan susah payah akan menjadi sia-sia.
"Chelsea harus memenangkan pertandingan ini. Jika tidak, kemenangan atas Liverpool akan menjadi sia-sia," ujar Merson kepada Sky Sports.
"Jadi, saya pikir Chelsea akan menang dengan skor 2-0, ini adalah pertandingan besar bagi mereka untuk memberikan tekanan kepada Spurs dan Liverpool," pungkasnya.
Namun, laga tersebut juga diprediksi tak akan dimenangkan oleh The Blues dengan mudah. Sebab pada akhir pekan kemarin, Huddersfield yang berada di peringkat 16 saat ini berhasil menahan imbang sang juara, Manchester City, dengan skor 0-0.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

