
Bola.net - Manajer Chelsea, Thomas Tuchel memberikan informasi mengenai skuatnya jelang laga melawan Sheffield United. Tuchel mengonfirmasi Tammy Abraham bisa tampil di laga ini.
Chelsea akan memainkan pertandingan perempat final FA Cup nanti malam. The Blues akan menjamu Sheffield United di Stamford Bridge.
Mengingat taruhan di laga ini cukup besar, Chelsea bertekad untuk menurunkan tim terbaik mereka. Agar mereka bisa memastikan satu tempat di semi final FA Cup musim ini.
Tuchel mengonfirmasi bahwa jelang laga ini, Tammy Abraham bisa memperkuat Chelsea lagi. "Tammy sudah berlatih bersama tim kami, dan semoga ia sudah siap bermain di hari Minggu," ujar Tuchel kepada laman resmi Chelsea.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Cedera Tidak Serius
Tuchel mengonfirmasi bahwa cedera yang dialami Abraham tidak terlalu serius. Sehingga ia sudah pulih dan siap bermain di laga ini.
"Kami sempat ketakutan melihat saat ia terjatuh dan kakinya terpelintir. Namun untungnya cedera yang ia alami tidak serius,"
"Ia sangat kesakitan dalam beberapa saat yang lalu, namun kondisinya sudah jauh membaik. Saya harap ia bisa masuk dalam skuat kami di pertandingan hari Minggu nanti,"
Thiago Silva Belum Bisa Main
Pada kesempatan ini, Tuchel juga memberikan informasi terkait kondisi Thiago Silva. Ia menyebut masih terlalu beresiko memainkan sang bek di laga ini.
"Untuk saat ini kami tidak mau ambil resiko dengan Thiago, dan dia belum kembali berlatih di lapangan. Namun dia sudah bekerja keras dan semoga ia sudah bisa kembali setelah jeda internasional,"
"Dia sudah lama absen dan saya tahu tim medis kami bekerja keras untuk menyembuhkan cederanya. Kami akan bersabar dengannya, karena kami ingin ia 100% siap dan 100% bebas dari cedera," ujarnya.
Calon Lawan
Jika lolos, Chelsea ditunggu lawan-lawan yang berat.
Ada Manchester City, Southampton dan pemenang Leicester City vs MU di semi final nanti.
(Chelsea FC)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:35 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

