
Bola.net - - Bek Manchester United, Victor Lindelof mengaku puas dengan sesi pra musim yang dijalaninya di klub. Lindelof menyebut perlahan tapi pasti ia mulai menemukan ritme yang sesuai dengan tim barunya tersebut.
Seperti yang sudah kita ketahui, Lindelof merupakan pembelian pertama MU musim ini. Ia dibeli dari Benfica dengan harga mencapai 31 Juta Pounds.
Sejauh ini bek Timnas Swedia itu sudah menunjukan performa yang tergolong bagus di lini pertahanan MU. Ia juga sering diduetkan dengan partner-partner berbeda oleh Mourinho sepanjang pra musim ini.
Manchester United
Lindelof sendiri menyebut bahwa sesi pra musim ini sudah banyak membantunya untuk beradaptasi di MU. "Saya pikir kami memainkan pertandingan yang bagus hari ini," buka Lindelof kepada MUTV.
"Kami berhasil menjaga bola, kami memiliki penguasaan bola yang bagus dan kami melawan tim yang sangat bagus. Jadi hasil akhirnya benar-benar baik untuk kami./"
"Saya pikir pra musim ini sudah berjalan dengan baik. Pra musim ini sangat bagus bagi saya untuk mengenal lebih jauh para pemain kami dan sistem yang kami gunakan. Jadi ini adalah beberapa minggu yang bagus bagi saya." tutup bek berusia 23 tahun tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)

