
Bola.net - - Klub EPL, Liverpool dikabarkan kembali menaruh minat terhadap Manuel Lanzini. The Reds kabarnya akan mencoba mendatangkan sang pemain ke Anfield di musim panas nanti.
Rumor ketertarikan Liverpool terhadap Lanzini mulai beredar pada akhir tahun lalu. Pemain Timnas Argentina itu dikabarkan menjadi salah satu pemain yang diincar The Reds untuk menggantikan Philippe Coutinho yang pergi ke Barcelona.
Pada bulan Januari lalu, Liverpool belum membeli pengganti Coutinho. Mereka hanya membeli Virgil van Dijk dari Southampton seharga 75 juta pounds.
Liverpool sendiri sejatinya tampil apik kendati tanpa Coutinho. Namun menurut laporan Diario Ole, Jurgen Klopp masih merasa ada yang kurang di lini tengahnya sehingga ia akan berburu gelandang kreatif pada musim panas nanti.
Laporan tersebut menyebutkan bahwa pilihan utama pelatih Jerman itu jatuh pada sosok Lanzini. Pemain West Ham United itu dinilai menjadi sosok yang potensial dan juga berpotensi tidak menghabiskan banyak biaya.
Lanzini sendiri memang memiliki kemampuan di atas rata-rata. Hal ini terbukti dengan keputusan Jorge Sampaoli yang memasukannya ke Timnas Argentina, kendati West Ham United tengah tampil buruk belakangan ini.
Baca Juga:
- Can Semakin Sulit, Juventus Lirik Pemain Arsenal Ini
- Rodgers Klaim Celtic Lebih Baik Ketimbang Liverpool
- McDermott: Salah Buat Orang-orang Lupa Dengan Coutinho
- Legenda Jerman Ini Percaya Liverpool Bisa Juara Liga Champions
- Bellamy Tantang Salah Lakukan Hal Ini Musim Depan
- Diintai Arsenal, Pemain Ini Malah Nyatakan Cintanya Bagi Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)

